Latihan Soal UKG BK-Bimbingan Konseling

UJI KOMPETENSI GURU


Bimbingan Konseling

Petunjuk :



1. Klik pada radio button di samping jawaban di setiap nomor soal.
2. Di akhir soal klik "Lihat Hasil" atau "Reset".

1. Aspek-aspek yang menentukan karakteristik karya tulis, kecuali

a. sikap penulis
b. panjang tulisan
c. struktur sajian
d. penggunaan bahasa

2. Struktur sajian suatu karya tulis ilmiah pada umumnya terdiri dari

a. pendahuluan, inti (pokok pembahasan), dan penutup
b. pendahuluan, abstrak, bagian inti, simpulan
c. abstrak, pendahuluan, bagian inti, simpulan
d. abstrak, bagian inti, penutup

3. Bagian penutup suatu karya tulis ilmia, pada umumnya menyajikan tentang

a. rangkuman dan tindak lanjut
b. simpulan umum
c. rekomendasi penulis
d. simpulan dan saran

4. Substansi suatu karya tulis ilmiah dapat mencakup berbagai hal, dari yang paling sederhana sampai dengan yang paling kompleks. Berikut ini adalah contoh-contoh subatansi karya tulis ilmiah, kecuali

a. pendidikan
b. kebudayaan
c. pemulung
d. informatika

5. Dalam karya tulis ilmiah, penulis bersikap netral, obyektif, dan tidak memihak. Sikap ini sesuai dengan hakikat karya tulis ilmiah yang merupakan kajian berdasarkan pada, kecuali

a. fakta atau kenyataan
b. argumentasi
c. teori yang diakui kebenarannya
d. data empirik/hasil penelitian

6. Keobyektifan penulis karya tulis ilmiahdicerminkan dalam gaya bahasa yang bersifat

a. resmi
b. baku
c. impersonal
d. personal

7. Komponen suatu karya tulis ilmiah bervariasi sesuai dengan jenis karya tulis ilmiah dan tujuan penulisannya, namun pada um,umnya semua karya tulis ilmiah mempunayi komponen

a. daftar pustaka
b. abstrak
c. daftar tabel
d. lampiran

8. Berikut ini adalah ciri-ciri suatu karya tulis ilmiah, kecuali

a. memaparkan bidang ilmu tertentu
b. merupakan deskripsi suatu kejadian
c. menggunakan gaya bahasa resmi
d. disajikan secara sistematis

9. Di antara judul berikut, yang manakah yang paling sesuai untuk judul karya tulis ilmiah?

a. senjata makan tuan
b. kumbang cantik pengisap madu
c. pengaruh gizi pada pertumbuhan anak
d. pengaruh obat bius yang menghebohkan

10. Untuk membedakan karya tulis ilmiah dan karya tulis bukan ilmiah, seseorang dapat mengkaji berbagai aspek tulisan. Salah satu aspek yang dapat digunakan sebagai pembeda adalah

a. sistematika tulisan
b. panjang tulisan
c. ragam bahasa yang digunakan
d. pengarang


HASIL JAWABAN

Jawaban Benar :
Jawaban Yang Salah Pada No:
Prosentase Hasil :
×

© KTSP SMART SYSTEM. All rights reserved.

Designed by Way2themes